Penilaian Geoteknik terhadap Struktur Tanah Wilayah Pantai Puger Jember dalam Rangka Mitigasi Likuifaksi


Date Published : 31 December 2025

Contributors

Arief Alihudien

Author

Nanang Saiful Rizal

Author

Latifa Mirzatika Al-Rosyid

Author

Relova Rayya Agastya Hyrae

Author

Zinda Aufa Taskia

Author

Keywords

penilaian geoteknik likuifaksi Pantai Puger

Proceeding

Track

Paper Prosiding Seminar

License

Copyright (c) 2025 Seminar Nasional Teknik Lingkungan (SNTL)

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Abstract

Penilaian geoteknik adalah komponen penting dalam proyek konstruksi modern, yang tidak hanya memastikan stabilitas struktur tetapi juga meminimalkan dampak negatif terhadap lingkungan. Dengan memahami karakteristik tanah dan batuan, insinyur geoteknik dapat merancang solusi yang berkelanjutan dan berkontribusi pada pembangunan yang lebih ramah lingkungan. Puger Jember adalah suatu wilayah strategis terhadap pengembangan infrastruktur, karena merupakan wilayah yang dilewati jalan lintas selatan pulau Jawa. Mengingat pentingnya lokasi tersebut dalam artikel ini akan dikaji struktur tanah wilayah pantai Puger terhadap potensi likuifaksi. Likuifaksi adalah tanah pasir jenuh kehilangan kekuatan akibat getaran.  Adapun metode penelitian yang digunakan adalah dengan melakukan observasi lapangan  terhadap 1 titik uji bore.  Hasil analisa tanah dapat digambarkan bahwa tanah memiliki karakteristik dan potensi likuifaksi. Mitigasi terhadap potensi likuifaksi yang ada akan sangat tergantung infrastruktur yang dibangun. Mitigasi terhadap pembangunan infrastruktur jalan dapat menggunakan stone column dan cement grouting

References

No References

Downloads

How to Cite

Alihudien, A., Rizal, N. S., Al-Rosyid, L. M., Hyrae, R. R. A., & Taskia, Z. A. (2025). Penilaian Geoteknik terhadap Struktur Tanah Wilayah Pantai Puger Jember dalam Rangka Mitigasi Likuifaksi. Seminar Nasional Teknik Lingkungan (SNTL), 1-9. https://conference.uii.ac.id/sntl/paper/view/46